Personel Depohar 50 yang beragama Islam melaksanakan doa bersama di Masjid At-Taqwa Depohar 50 dalam rangka menyambut tahun baru 2020 yang akan datang. Acara di pimpin oleh Kapten Lek Nayiri dan dihadiri pejabat-pejabat Depohar 50 di antaranya Kadisbin dan para Komandan-Komandan Sathar. Seluruh personel memanjatkan doa kepada Allah SWT agar dimudahkan dan dilancarkan dalam menjalankan kedinasan guna mendukung tugas pokok TNI Angkatan Udara di tahun 2020 yang akan datang. (Surakarta/Senin, 30 Desember 2019)
31 Desember 2019
Home »
» Doa Bersama Umat Muslim Depohar 50 dalam Menyambut Tahun Baru 2020
0 komentar:
Posting Komentar